PELAKSANAAN GERAKAN LITERASI SEKOLAH DALAM MENGEMBANGKAN MINAT BACA SISWA KELAS IV A SD NEGERI 160 PEKANBARU

Authors

  • Dinda Afderisa S Universitas Islam Riau
  • Zaka Hadikusuma Ramadan PGSD FKIP Universitas Islam Riau

DOI:

https://doi.org/10.23969/jp.v8i3.10421

Abstract

Rendahnya kemampuan literasi menyebabkan rendahnya minat baca dikalangan siswa sekolah. Salah satu langkah dalam meningkatkan kemampuan minat baca siswa adalah dengan program gerakan Literasi sekolah (GLS). Namun kendala yang berada di sekolah ini yaitu pelaksanaan gerakan literasi sekolah dalam mengembangkan minat baca di kelas IVA ini masih belum terlaksanakan dengan optimal dimana dalam sarana dan prasarana sekolah ini masih kurang seperti buku bacaan yang masih kurang, perpustakaan yang masih belum dilengkapi buku cerita dan bahan bacaan yang lengkap. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan GLS dalam mengembangkan minat baca siswa di kelas IV A.  penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan subjek wakil kepala sekolah, guru dan siswa. Metode pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan wawancara. Hasil penelitian yang didapat pada pelaksaanan GLS dalam mengembangkan minat baca siswa kelas IVA ini dimana melaksanakan kegiatan GLS yaitu tahap pembiasaan, pengembangan, dan pembelajaran yang dimana kegiatan tersebut masih belum optimal dilakukan dan juga kegiatan GLS tidak rutin dilaksanakan disekolah ini, sarana prasarana pendukung GLS juga masih belum optimal yang dimana kurangnya buku bacaan untuk kegiatan membaca   Kata Kunci: Pelaksanaan, Gerakan Lterasi Sekolah, Minat Baca

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anjani, S., Dantes, N., & Artawan, G. (2019). Pengaruh Implementasi Gerakan Lterasi Sekolah Terhadap Minat Baca dan Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Kelas V SD Gugus II Kuta Utara. PENDASI: Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 3(2), 74-83

Budiharto, B., Triyono, T., & Suparman, S. (2018). Literasi Sekolah sebagai Upaya Penciptaan Masyarakat Pebelajar yang Berdampak pada Peningkatan Kualitas Pendidikan. SEUNEUBOK LADA: Jurnal ilmu-ilmu Sejarah, Sosial, Budaya dan Kependidikan, 5(2), 158

Elendiana, M. (2020). Upaya Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 2(1), 54-60

Hardani,dkk. 2020. Metode Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif. Yogyakarta: Perpustakaan Ilmu Group Yogyakarta.

Huda, K. W., & Rohmiyati, Y. (2019). Analisis Gerakan Literasi Sekolah (GLS) Dengan Media Buku Cerita Bergambar di SD Negeri Wotan 02 Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 8(4), 117-126.

Istiqomah, H. N., Susilana, R., & Johan, R. C. (2017). IMPLEMENTASI GERAKAN LITERASI SEKOLAH (Studi Evaluasi tentang Gerakan Literasi Sekolah di SMPN 2 Tarogong Kidul). Edulibinfo, 5(1).

Kemendikbud. 2017. Panduan Penyelenggaraan Program Gerakan Indonesia Mmebaca: Direktrorat Jendral Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat

Mustadi, A. (2020). Landasan Pendidikan Sekolah Dasar (Vol. 174). UNY Press.

Purwadi, P., Hendrik, M., & Arafatun, S. K, (2019). Gerakan Literasi Sekolah (GLS) Tahap Pembiasaan Perbedaan Implementasi Antara SD Negeri 3 Pangkal Pinang dan SD Stikip Muhammadiyah Bangka Belitung. Semnasfip

Ramadhan, Z. H. (2019). Etnopedagogi di SD Negeri 111 Kota Pekanbaru. Elementary School Journal Pgsd Fip Unimed, 9(3), 190-199

Yunianika, I. T. (2019). Implementasi Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar Dharma Karya Universitas Terbuka. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(4), 49.

Downloads

Published

2023-11-02

Most read articles by the same author(s)