PERAN FILSAFAT PENDIDIKAN DALAM KONTEKS BERPIKIR KRITIS UNTUK MENGHADAPI TANTANGAN ERA GLOBAL

Authors

  • Andi Tirta Angraeni Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar
  • Ismail Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar

DOI:

https://doi.org/10.23969/jp.v9i04.20359

Keywords:

Philosophy of Education, Critical Thinking, Global Era

Abstract

Pendidikan adalah landasan utama dalam menghadapi transformasi yang pesat di abad ke-21. Abad ini ditandai dengan kemajuan teknologi yang mengubah cara peserta didik belajar, membantu mereka beradaptasi dengan perubahan sosial yang cepat, dan menuntut setiap orang siap untuk berkontribusi pada masyarakat global yang sedang berkembang. Filsafat pendidikan adalah kajian mendalam tentang pendidikan yang didasarkan pada filsafat. Peserta didik mengambil bagian dalam kegiatan berbasis intelektual akademik, mereka dapat memperoleh keterampilan berpikir logis , sistematis, terstruktur, berpikir luas , inklusif, rasional, kritis, selektif, dan konstruktif dalam cara mereka melihat dunia dan masyarakat. Dengan mendorong nilai-nilai karakter, peran generasi muda di Indonesia semakin nyata. Mereka memiliki kemampuan untuk membawa perubahan, tentu saja ke arah yang lebih baik. Peran pendidikan karakter dalam membangun kemampuan berpikir kritis generasi muda Indonesia adalah tujuan dari artikel ini. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur dengan mengumpulkan informasi dari berbagai buku, jurnal, dan literatur lainnya. Dari informasi ini, dapat disimpulkan bahwa peran filsafat pendidikan dalam konteks berpikir kritis untuk menghadapi tantangan global. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan filsafat pendidikan yang tepat dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis, namun juga menghadapi berbagai tantangan yang perlu diatasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abel et al. 2006. Better thinking-better learning; Introduction to Better Thinking. Western Cape Education Departement, South Africa.

Al Asadullah, S., & Nurhalin, N. (2021). Peran Pendidikan Karakter dalam Membentuk Kemampuan Berfikir Kritis Generasi Muda Indonesia. Kaisa: Jurnal pendidikan dan pembelajaran, Vol. 1(1).

Amin, N. 2016. Peningkatan Keterampilan Berpikir Kritis Mahasiswa pada Mata Kuliah Filsafat Pendidikan Melalui Model Pembelajaran Problem Based Instruction (Pbi). Jurnal Saintifik, Vol. 2 (2).

AR, A. S. H., & Ismail, I. (2024). Menggali Peran Filsafat Pendidikan Dalam Membentuk Pemikiran Kritis Di Era Teknologi. JUPEIS: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial, 3(1).

Baillin S, Coombs JR & Daniels LB. 1999. Conceptualizing critical thinking. Journal of Curriculum Studies.

Collins, A., & Halverson, R. (2009). Rethinking Education in the Age of Technology.

Danial, D. (2020). Keterlaksanaan Kurikulum 2013 Dalam Mata Pelajaran Matematika Di Smp Negeri 33 Makassar. JTMT : Journal Tadris Matematika, Vol. 1(1).

Dewey, J. (1938). Experience and Education.

Facione, P. A. (1990). Critical Thinking: A Statement of Expert Consensus for Purposes of Educational Assessment and Instruction.

Halim, A. (2022). Signifikansi dan Implementasi Berpikir Kritis dalam Proyeksi Dunia Pendidikan Abad 21 Pada Tingkat Sekolah Dasar. Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, Vol. 3(3).

Haviz, M. 2003. Sukses sebagai maha- siswa plus aktifis. Makalah Se- minar Akademik. Biologi FMIPA Universitas Negeri Padang.

Hidayat, R. 2016. Ilmu Pendidikan Islam Menuntun Arah Pendidikan Islam Indonesia. Medan. Lembaga Peduli Pengembangan Pendidikan Indonesia (LPPPI).

Langgulung, H. 1986. Manusia dan Pendidikan: Suatu Analisa Psikologi Filsafat dan Pendidikan. Jakarta : Alhusna Zikra.

Mansur, R. 2019. Filsafat Mengajarkan Manusia Berpikir Kritis. Elementris : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Islam, Vol. 1 (2).

Masjudin, M., & Suastra, I. W. (2023). Analisis Kritis Karakter Profil Pelajar Pancasila Ditinjau dari Perspektif Filsafat Pendidikan. Empiricism Journal, Vol. 4(2).

Paul, R., & Elder, L. (2014). Critical Thinking: Tools for Taking Charge of Your Professional and Personal Life.

Safira, S. 2023. Pendidikan Islam Dalam Era Globalisasi. Humantech: Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia. Vol. 2 (7).

Thomas Lickona. 2013. Pendidikan Karakter: Panduan Lengkap Mendidik Siswa Menjadi Pintar dan Baik. Bandung: Nusa Media.

Utomo, E., Agus D., Sri S. 2024. Peran Epistemologi Filsafat dalam Mengembangkan Berpikir Kritis bagi Anak Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan. Vol. 6 (4)

Wani, Misbahul. Pemuda dalam Al-Qur’an dan As-Sunnah: Pemuda Islam yang Berkualitas Tidak Lepas dari Pendidikan Orang Tua Yang Totalitas. Al-Dzikra: Jurnal Studi Ilmu al-Qur’an dan al-Hadits.

Downloads

Published

2024-12-30