EFEKTIVITAS WEBTOON “GULA-GULA” TERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA DAN PEMAHAMAN TANDA BACA PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.23969/jp.v9i2.13237Keywords:
Keterampilan Membaca. WebtoonAbstract
Tujuan dari penelitian ini yaitu mengetahui efektivitas webtoon “Gula-Gula” untuk meningkatkan keterampilan membaca serta pemahaman tanda baca siswa. Penelitian yang diusulkan ini dilakukan lewat quasi experiment dengan desain the non-equivalent control group. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 7 Jatiwaringin Kecamatan Pondok Gede Kota Bekasi. Media webtoon yang digunakan berjudul “Gula-Gula” yang menceritakan keseharian siswa kelas IV di sekolah. Hasil dari penelitian ini menunjukkan penggunaan webtoon “Gula-Gula” dapat meningkatkan keterampilan membaca serta pemahaman tanda baca. Hasil perhitungan data menunjukkan bahwa Sig Paired Samples Statistics 0,041 dan hasil Paired Samples Test Sig 2-tailed = 0,128 Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan media webtoon “Gula-Gula” memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatan keterampilan membaca dan pemahaman tanda baca pada siswa kelas IV sekolah dasar, media webtoon “Gula-Gula” dapat dijadikan perantara alternatif/pendukung pembelajaran.Downloads
References
Apriliani, K., Setiawati, R., Ningtyas, D. M., Febiola, F., & Primasari, C. H. (2022). Analisis User Experience pada Aplikasi Line Webtoon. KONSTELASI: Konvergensi Teknologi dan Sistem Informasi, 2(2), 403-410.
Dantes, N. (2023). Desain eksperimen dan analisis data. PT. RajaGrafindo Persada-Rajawali Pers.
Darmawanti, A. A. S. (2022). Aplikasi Webtoon sebagai Media Pembelajaran Membaca. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 11(2), 201-209.
Faidah, U. S. (2018). Resepsi Pembaca Terhadap Webcomic di LINE Webtoon (Doctoral dissertation, Universitas Diponegoro).
Harianto, Erwin. Keterampilan Membaca dalam Pembelajaran Bahasa. Jurnal Didaktika. Jurnal Pendidikan. Vol. 9. No. 1. Sulawesi: IAIN Palopo. 2020.
Karnita, R., Satub, N. P., & Kusuma, F. A. (2023). Webtoon Pupus Dropout of School as Educational Media of Gender Equality for Young Generation. Indonesian Journal of Computing, Engineering, and Design (IJoCED), 5(2), 89-101.
Nuryanah, N., Zakiah, L., Fahrurrozi, F., & Hasanah, U. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Webtoon untuk Menanamkan Sikap Toleransi Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 3050-3060.
Putri, D. M., & Lubis, E. E. (2018). Pengaruh media sosial line webtoon terhadap minat membaca komik pada mahasiswa universitas riau (Doctoral dissertation, Riau University).
Riwanto, M. A., & Wulandari, M. P. (2019). Efektivitas Penggunaan Media Komik Digital (Cartoon Story Maker) dalam pembelajaran Tema Selalu Berhemat Energ. JURNAL PANCAR (Pendidik Anak Cerdas dan Pintar), 2(1).
Yulandari, Z. D., & Soedarsono, D. K. (2019). Pengaruh Line Webtoon Terhadap Minat Membaca Komik Digital. eProceedings of Management, 6(2)
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.