KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DITINJAU SELF EFFICACY : SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW (SLR)

Penulis

  • Aulia Adytia Putri Universitas Pendidikan Indonesia
  • Dadang Juandi Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23969/symmetry.v7i2.6493

Kata Kunci:

Pemecahan Masalah, Self-Efficacy, Systematic Literature Review (SLR)

Abstrak

Pendidikan matematika sangat penting bagi kelangsungan hidup, maka dari itu diharapkan siswa memiliki kemampuan matematika dan sikap matematika yang baik, salah satunya, yaitu kemampuan pemecahan masalah dan self-efficacy. Kemampuan pemecahan masalah matematis adalah salah satu kemampuan yang harus dimiliki siswa pada abad 21. Penelitian ini akan mengkaji secara literatur dengan menggunakan systematic literature review terkait bagaimana kemampuan pemecahan masalah matematis siswa ditinjau self-efficacy. Kriteria literatur yang digunakan pada penelitian ini yaitu berupa artikel jurnal yang terindeks Sinta, atau Google Scholar dengan tahun publikasi maksimal 5 tahun terakhir (tahun 2018-2022). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi, mengkaji, serta membuat kesimpulan dari literatur yang relevan dengan bagaimana kemampuan pemecahan masalah matematis siswa ditinjau self-efficacy pada mata pelajaran matematika. Berdasarkan hasil analisis data dari literatur yang menjadi data penelitian, tingkat kemampuan pemecahan masalah matematis berbeda berdasarkan self efficacy siswa pada mata pelajaran matematika. Dengan dilakukannya penelitian ini dapat memberikan informasi terkait bagaimana kemampuan pemecahan masalah matematis siswa ditinjau self-efficacy serta peluang untuk melakukan penelitian terkait kemampuan pemecahan masalah matematis dan Self-efficacy.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Adetia, R., & Adirakasiwi, A. G. (2022). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau Dari Self Efficacy. Journal on education, 526-536.

Agustina, C. A., Rahayuningsih, S., & Ngatiman. (2018). ANALISIS KEYAKINAN DIRI (SELF EFFICACY) SISWA SMA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER. Majamath, 103-116.

Bandura, A. (1997). Self-efficacy: the exercise of control. New York: Worth Publishers.

D.Juandi. (2021). Heterogeneity of problem-based learning outcomes for improving mathematical competence: A systematic literature review. Journal of Physics:Conference Serie.

Damianti, D., & Afriansyah, E. A. (2022). ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SELF-EFFICACY SISWA SMP. Jurnal Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran Matematika, 21-30.

H.Hendriana. (2017). Hard skills dan soft skills matematik siswa. Bandung: Refika Aditama.

Hadi, S. (2019). Analisis Kesulitan Dan Self-Efficacy Siswa Ma Dalam Pemecahan Masalah Matematika. Jurnal Pendidikan Mandala, 1-4.

Hamimi, L., & Lasmita. (2019). Diagnosis kesalahan siswa dalam menyelesaikan sistem persamaan linear tiga variabel. Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu, (pp. 164-172).

Hendri, S., & Kenedi, A. K. (2018). Penegmbangan Perangkat Pembelajaran Matematika Berbasis Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas VIII SMP. Jurnal Ilmu Pendidikan, 10-24.

Imaroh, A., Umah, U., & Asriningsih, T. M. (2021). ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA DITINJAU DARI SELF-EFFICACY SISWAPADA MATERI SISTEM PERSAMAAN LINEAR TIGAVARIABEL. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 843-856.

Indahsari, I. N., Situmorang, J. C., & Amelia, R. (2019). ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SELF EFFICACY SISWA MAN. Journal On Education, 256-264.

Jastisunda, M. (2017). Hubungan Self-Efficacy Siswa SMP dengan Kemampuan.

Juandi, D., & Tamur, M. (2020). Pengantar Analisis Meta. UPI PRESS.

Jusraa, H., & Ramadhania, N. (2022). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Berdasarkan Self-Efficacy dan Gender. UNNES Journal of Mathematics Education, 125-136.

Lame, G. (2019). Systematic Literature Review: An introduction. Proceedings of the International Conference on Engineering Design, ICED, (pp. 1633-1642).

Liberati, A. (2009). The PRISMA statement for reporting systematic reviews and meta-analyses of studies that evaluate health careinterventions: explanation and elaboration. In Journal of clinical epidemiology.

Polya, G. (1985). How to solve it: a new aspect of mathematical methods. New Jersey: Pearson Education, Inc.

Rahmawati, A., Lukman, H. S., & Setiani, A. (2021). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Tingkat Self-Efficac. JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN MATEMATIKA, 79-90.

Resmiati, T., & Hamdan. (2018). ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN SELF-EFFICACY SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 176-186.

Rosa, N. D. (2017). A Path Analysis Exploration of Teacher’s Effect, Self-Efficacy,Demographic Factors, and Attitudes toward Mathematics among College Students Attendings Minority Serving Institution in Face-to-Face and Hybrid Mathematics Courses. Florida International University.

Somawati. (2018). Peran efikasi diri (self-efficacy) terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 39-45.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-12-31