MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) BERBASIS ETNOMATEMATIKA BATIK MANGUNDIPURO UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.23969/jp.v9i1.12733Keywords:
RME, Etnomatematika, Komunikasi MatematisAbstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya fakta dilapangan yang menunjukkan masih rendahnya kemampuan komunikasi matematis siswa sekolah dasar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan model pembelajaran Realistic Mathematics Education (RME) berbasis etnomatematika batik Mangundipuro sebelum dan sesudah diberi perlakuan. Jenis penelitian ini menggunakan eksperimen dengan desain One Group Pretest-Posttes. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SD Negeri Godo 01 berjumlah 19 siswa dengan teknik pengambilan sampel teknik sampling jenuh. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh model pembelajaran RME berbasis etnomatematika batik Mangundipuro dengan hasil uji Paired Sampel T-test nilai signifikani 0,001 < 0,05. Hasil uji N-gain diperoleh 0,60 dengan kriteria peningakatan sedang dari sebelum dan sesudah diberi perlakuan.Downloads
References
Fajriyah, E. (2018). Peran Etnomatematika Terkait Konsep Matematika dalam Mendukung Literasi. Prosiding Seminar Nasional Matematika, 1, 114–119. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/
Hasan, F. R., Dj Pomalato, S. W., & Uno, H. B. (2020). Pengaruh Pendekatan Realistic Mathematic Education (RME) terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau dari Motivasi Belajar. Jambura Journal Of Mathematics Education, 1(1), 13–20. http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jmathedu
Herawati, Kasmad, M., & Widodo, S. (2021). Pengaruh Pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Dasar. Renjana Pendidikan: Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar, 2(1), 997–1004. http://proceedings.upi.edu/index.php/semnaspgsdpwk
Heryan, U. (2018). Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Realistik Berbasis Etnomatematika. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 3(2), 96–106.
Ismayanti, S., & Sofyan, D. (2021). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Kelas VIII di Kampung Cigulawing. PLUSMINUS: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 183–196.
Kurniawati, N. J., Budi Prasetya, A., Sekarwangi, P. A., & Amaliyah, F. (2023). Analisis Kemampuan Penalaran Matematis Statistika Pada Siswa Kelas VI SD 7 Gondosari. Jurnal Pendidikan Bhineka Tunggal Ika, 1(4), 33–38. https://doi.org/10.51903/bersatu.v1i4
Kusumawati, S. B., Yuliana, T., & Amaliyah, F. (2023). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Pada Materi Bilangan Kelas IV SD N Wonoketingal 01 Demak. PROCEEDING UMSURABAYA, 676–683.
Muslimahayati. (2019). Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa dengan Pendekatan Pembelajaran Matematika Realistik Bernuansa Etnomatematika (PMRE). Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 23–40. http://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jpmrafa
Nurjanah, E., Cahyadireja, A., & Ajmaliah, N. (2022). Pengaruh Model Realistic Mathematic Education Berbantuan Media Audio Visual Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Dasar. Didactical Mathematics, 4(2), 345–354.
Oktavianti, I., & Ratnasari, Y. (2018). Etnopedagogi dalam Pembelajaran Di Sekolah Dasar Melalui Media Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Refleksi Edukatika, 8(2), 150–154. http://jurnal.umk.ac.id/index.php/RE
Ramdhan, M. (2021). Metode Penelitian (A. A. Effendy, Ed.; Cetakan Pertama). Cipta Media Nisantara (CMN).
Rasyid, M. A. (2019). Kemampuan Komunikasi Matematis dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Edukasi, 5(1).
Robiana, A., & Handoko, H. (2020). Pengaruh Penerapan Media UnoMath untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis dan Kemandirian Belajar Siswa. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(3), 521–532. http://journal.institutpendidikan.ac.id/index.php/mosharafa
Setyanti, Z., Ratnasari, Y., & Wanabuliandari, S. (2022). Peningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis dengan Model Open-Ended berbantuan Media Blok Pecahan Kelas IV SDN 2 Surodadi. Jurnal Ilmiah UPT P2M STKIP Siliwangi, 9(2), 147–154.
Shintia, S., & Kadarisma, G. (2021). Analisi Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa SMP Kelas IX Pada Materi Bnagun Ruang Sisi Lengkung. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(1), 1–8. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i1.1-8
Sutiawan, H., Suyono, & Wiraningsih, E. D. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Think Talk Write Terhadap Kemampuan Komunikasi dan Disposisi Matematis Ditinjau Dari Keampuan Awal Matematika Siswa. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika, 13(1).
Wanabulinanda, S., Bintoro, H. S., & Sumaji. (2022). Statistika Penelitian Pendidikan (Cetakan Pertama). Badan Penerbit Universitas Muria Kudus.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.