PENERAPAN KADO BARU (KARTU DOMINO BANGUN RUANG) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIB SDN PAKIS V SURABAYA
DOI:
https://doi.org/10.23969/jp.v10i02.24073Keywords:
kartu domino, hasil belajar, matematikaAbstract
Penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas dengan dua siklus, metode pengumpulan data penelitian ini menggunakan tes pilihan ganda. Penelitian dilaksanakan pada siswa kelas VIB SDN Pakis V Surabaya yang berjumlah 29 orang siswa. Hasil penelitian ini adalah Penerapan Kado Baru (kartu domino bangun ruang) dapat meningkatkan hasil belajar Matematika siswa kelas VIB di SD Negeri Pakis V Surabaya 2024/2025, diperoleh dari hasil pembelajaran pada siklus I didapat nilai rata-rata sebesar 70,34. Perolehan persentase daya serap pada penelitian siklus I ini adalah 70,34%, sedangkan ketentuan yang ditetapkan adalah 75%. Selain itu, ketuntasan belajar siswa yang diperoleh di siklus I ini yaitu sebesar 58,62% dengan jumlah siswa mendapat nilai di atas KKTP sebanyak 17 orang. Penelitian Tindakan kelas dilanjutkan pada siklus II. Pada siklus II diperoleh peningkatan hasil belajar muatan Matematika yakni nilai rata-rata sebesar 80,86. Perolehan persentase daya serap pada penelitian siklus II ini adalah 82,14%, sudah berada diatas dari ketentuan yang ditetapkan yaitu 75%. Selanjutnya, ketuntasan belajar siswa yang diperoleh di siklus II ini yaitu sebesar 80,86% dengan jumlah siswa mendapat nilai di atas KKTP sebanyak 25 orang. Sudah berada diatas ketentuan yang sudah ditetapkan yaitu sebesar 80%. Simpulan dari penelitian tindakan kelas adalah penerapan kartu domino bangun ruang dapat meningkatkan hasil belajar Matematika siswa.Downloads
References
Abadi, M. K. (2023). Pengembangan Permainan Domino Pecahan Level Rendah Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kelas V. Attadib: Journal Of Elementary Education, 7(2), 1. https://jurnalfai-uikabogor.org/index.php/attadib/article/view/2037
Agriani, R. D., & Ain, S. Q. (2024). Pengembangan Media Pembelajaran Kartu Domino Berbasis Budaya Melayu Riau pada Mata Pelajaran Matematika Materi Pecahan untuk Kelas IV di SDN 141 Pekanbaru. Tambusai Jurnal Pendidikan Tambusa, 8(2), 46812–46829. https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/22883
Emi Mai Saroh, N., & Hidayat, M. T. A. R. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Domino Card Pengalamanku Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas II UPT SDN 203 Gresik. NUSRA: Jurnal Penelitian Dan Ilmu Pendidikan, 4(3), 781–792. https://ejournal.nusantaraglobal.ac.id/index.php/nusra/article/view/1265
Monika, K. A. L., Putrayasa, I. B., Sudiana, I. N., & Sariyasa. (2023). Paired Story Telling Cerita Bergambar Teknologi Pangan Kuliner Lokal Bali Meningkatkan Berbicara. Jurnal Pendidikan Guru, 4(2), 93. https://doi.org/10.32832/jpg.v4i2
Muslimah, S., & Saputro, B. (2025). Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Project Based Learning ( PjBL ) dengan Menggunakan Alat Peraga Styrofoam Materi Pengenalan Sel. Edutama, 5(2), 301–310. https://ejournal.rizaniamedia.com/index.php/edutama/article/view/222/123
Nelwati, S., & Rahman, H. (2022). Pengembangan Media Kartu Domino Pada Pembelajaran Matematika Materi Bangun Ruang. Jurnal Riset Pendidikan Dasar Dan Karakter, 4(1), 22. https://journal.unismuh.ac.id/index.php/jrpd/article/view/7865
Noviarni, Hsibuan, I. M., Nurdin, E., & Amelia, R. (2023). The Development of Mathematics Learning Media Course Modules integrated with Riau Malay Culture on Mathematics Education Students of State Islamic University Sultan Syarif Kasim Riau. Jurnal Review Pembelajaran Matematika), 8(2), 121–135. http://jurnalftk.uinsby.ac.id/index.php/jrpm%0Ahttps://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/
Nur Aisah, R., Masfuah, S., & Shokib Rondli, W. (2022). Analisis Fkator Penyebab Kesulitan Belajar PKn di SD. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 8(1), 671–685. https://doi.org/10.36989/didaktik.v8i1.339
Sari, D. R., & Bernard, M. (2020). Analisis Kesalahan Siswa SMP dalam Menyelesaikan Soal Materi Statistika di Bandung Barat. Journal of Medives : Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 4(2), 226. https://doi.org/10.31331/medivesveteran.v4i2.1060
Septiani, A., Yuhana, Y., & Sukirwan, S. (2022). Pengembangan LKPD untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika : Systematic Literature Review. Jurnal Basicedu, 6(6), 10110–10121. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i6.3782
Sidabalok, D. N., Sari, D. K., Manullang, G. E., Nst, I. B., Nainggolan, O. C., & Siregar, W. M. (2024). Analisis Permasalahan Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKN) pada SD Negeri 106160 Tanjung Rejo, Kecamatan Percut Sei Tuan, Deli Serdang, Sumatera Utara. Pubmedia Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Indonesia, 1(3), 6. https://doi.org/10.47134/ptk.v1i3.527
Sugiarto. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Operasi Bilangan Bulat Melalui Media Domino Matematika (Domika) Pada Siswa Kelas VII SMP N 17 Batanghari. Jurnal Educatio Of Batanghari, 4(01), 1–11. https://ojs.hr-institut.id/index.php/JEB/article/view/147
Sukatmi. (2023). Jurnal siklus : Sikus, 1(2), 538–546. https://ejournal.edutechjaya.com/index.php/siklus/article/view/959
Wijaya, W., Musmulliadi, Rejeki, S., Mahoni, S., Aini, S. Z., & Nana, N. (2023). Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa melalui Penerapan Metode Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Media Kartu Domino pada Mata Pelajaran PPKn Kelas VII D. Pendekar: Jurnal Pendidikan Berkarakter, 6(3), 209–215. https://journal.ummat.ac.id/index.php/pendekar/article/viewFile/16864/pdf
Wiratmini, I Made Ardana, & I.P.B. Mardana. (2021). Pengembangan Media Kartu Domino Pada Pembelajaran Ipa Dengan Topik Hewan Dan Tumbuhan Di Lingkungan Rumahku Untuk Siswa Kelas Iv Sd. Jurnal Teknologi Pembelajaran Indonesia, 11(2), 120–134. https://doi.org/10.23887/jurnal_tp.v11i2.630
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.