ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA DALAM PENYELESAIAN SOAL CERITA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN SISWA KELAS 2 SD

Authors

  • Aurel Bella Febriani Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Kunti Dian Ayu Afiani Universitas Muhammadiyah Surabaya
  • Badruli Martati Universitas Muhammadiyah Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.23969/jp.v9i04.22898

Keywords:

Berpikir Kritis, Soal Cerita, Penjumlahan, Pengurangan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan berpikir kritis siswa kelas 2 SD dalam menyelesaikan soal cerita materi penjumlahan dan pengurangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan melibatkan enam siswa dari kelas 2 SD Muhammadiyah 13 Surabaya sebagai subjek penelitian. Data dikumpulkan melalui tiga metode triangulasi, yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Proses analisis data meliputi reduksi data yang tidak relevan, penyajian hasil secara terstruktur, serta penarikan kesimpulan berdasarkan temuan yang diperoleh. Temuan penelitian memperlihatkan bahwa kemampuan berpikir kritis siswa berada pada level tinggi, dengan kategori kemampuan identifikasi masalah pada tingkat sangat tinggi, menginterpretasi informasi pada tingkat tinggi, penalaran pada tingkat tinggi, mengevaluasi dan merevisi jawaban pada tingkat sedang, serta mengkomunikasikan hasil pemikiran pada tingkat rendah. Namun, siswa masih mengalami kesulitan dalam memberikan alasan matematis dan eksplorasi strategi alternatif. Penelitian ini menyarankan pentingnya meningkatkan kemampuan siswa untuk berpikir kritis dengan menggunakan strategi pembelajaran yang inovatif, kontekstual, dan berbasis masalah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afiani, K. D. A., Briliandika, D., & Putra, D. A. (2021). Analisis Model Pembelajaran NHT Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis . Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(1), 18–29.

Afiani, K. D. A., Putra, D. A., & Rohayu. (2021). Analisis Penggunaan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa. Inventa : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(1), 30–46.

Afifah, N. R., Oktaviya, U., Qoriroh, R., & Wahyuni, I. (2023). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Berdasarkan Kemampuan Matematika SiswaAnalisis Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Berdasarkan Kemampuan Matematika Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika, 6(1), 207–216.

Amalia, N. F., Aini, L. N., & Makmun, S. (2020). Analisis Tingkat Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Ditinjau Dari Tingkat Kemamampuan Matematika. Jurnal IKA PGSD (Ikatan Alumni PGSD) UNARS, 8(1), 97–107.

Arikunto, S. (2009). Dasar–Dasar Evaluasi Pendidikan (edisi revisi). Jakarta: Bumi Aksara..(2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.

Aulia Firdaus, Lulu Choirun Nisa, & Nadhifah. (2019). Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Materi Barisan dan Deret Berdasarkan Gaya Berpikir. Ju r n a l M a t e m a t i Ka K r e a t i F- I n o v a t i f, 10(1), 68–77.

Azizah, M., Sulianto, J., & Cintang, N. (2018). Analisis keterampilan berpikir kritis Siswa sekolah dasar pada pembelajaran matematika kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Pendidikan, 35(1), 61–70.

Dores, O. J., Wibowo, D. C., & Susanti, S. (2020). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika . J-PiMat, 2(2), 242–254.

Firdaus, A., Nisa, L. C., & Nadhifah. (2019). Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Materi Barisan dan Deret Berdasarkan Gaya Berpikir. Jurnal Matematika Kreatif- Inovatif, 10(1), 68–77.

Kaniati, M., Hidayat, S., & E. Kosasih. (2018). Tingkat Kemampuan Berpikir Kritis Siswa dalam Menyelesaikan Soal-Soal Teks Nonfiksi. Pedadidaktika: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(3), 100–111.

Latifah, N., & Supena, A. (2021). Analisis Attention Siswa Sekolah Dasar Dalam Pembelajaran Jarak Jauh di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(3), 1175–1182.

Mardiyanti, S. (2020). Analisis kemampuan berpikir kritis dan kreatif dalam pemecahan masalah matematika berdasarkan kemampuan matematika siswa. Jurnal Penelitian Hukum Dan Pendidikan , 19(1), 939–946.

Marlina, W., & Jayanti, D. (2019). 4c Dalam Pembelajaran Matematika Untuk Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Sendika, 5(1), 392–396.

Martati, B., Rahayu, P., & Hasanah, P. M. (2021). Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Berhitung Permulaan Pada Anak Usia 4-5 Tahun Di Tk Aisyiyah Bustanul Athfal 14 Surabaya. Pedagogi: Jurnal Anak Usia Dini Dan Pendidikan Anak Usia Dini, 7(1), 116–129.

Rusli, M. (2021). Merancang penelitian kualitatif dasar/deskriptif dan studi kasus. Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, 2(1), 48–60.

Saputri, A. C., Sajidan, Rinanto, Y., Afandi, & Prasetyanti, N. M. (2019). Improving Students’ Critical Thinking Skills in Cell-Metabolism Learning Using Stimulating Higher Order Thinking Skills Model. International Journal of Instruction, 12(1), 329–342.

Downloads

Published

2024-12-31

Most read articles by the same author(s)