PERAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DALAM MENANAMKAN KARAKTER RELIGIUS SISWA SEKOLAH DASAR
Keywords:
Karakter Religius, Pendidikan Pancasila, Sekolah DasarAbstract
Pendidikan pada hakikatnya ialah untuk mengembangkan manusia dengan membebaskan mereka dari berbagai kekurangan moral dan spiritual, seperti ketidaktahuan, ketidakmampuan, kebohongan, dan ketidakjujuran. Pendidikan karakter kini menjadi perhatian strategis dalam system pendidikan di Indonesia, mengingat krisis moral yang semakin berkembang belakangan ini. Studi ini bertujuan untuk mengetahui peran pembelajaran pendidikan Pancasila dalam menanamkan pendidikan karakter religius siswa sekolah dasar. Studi ini menggunakan studi kepustakaan. Hasil dari studi ini ialah pendidikan pancasila berperan penting dalam membentuk karakter peserta didik dengan menanamkan nilai-nilai moral, sikap, dan perilaku sesuai dengan Pancasila. Guru memiliki peran krusial dalam membimbing siswa baik secara akademik maupun karakter, dengan fokus pada etika, sikap saling menghormati, kedisiplinan, dan kegiatan keagamaan. Lingkungan seperti sekolah, keluarga, dan sosial juga memengaruhi pembentukan karakter. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menyusun Profil Pelajar Pancasila untuk mengembangkan karakter siswa melalui enam aspek utama. Pendidikan Pancasila penting dalam membentuk generasi bangsa yang bermoral dan berkualitas.Downloads
References
Ahsanulkhaq, M. (2019). Membentuk Karakter Religius Peserta Didik Melalui Metode Pembiasaan. Jurnal Prakarsa Paedagogia, 2(1), 21–33. https://doi.org/10.24176/jpp.v2i1.4312
Akhyar, S. M., & Dewi, D. A. (2022). Pengajaran Pendidikan Pancasila Di Sekolah Dasar Guna Mempertahankan Ideologi Pancasila Di Era Globalisasi. Jurnal Kewarganegaraan, 6(1), 1541–1546. https://doi.org/https://doi.org/10.31316/jk.v6i1.2772
Anshori, I. (2017). Penguatan Pendidikan Karakter di Madrasah. Halaqa: Islamic Education Journal, 1(2), 63–74. https://doi.org/10.21070/halaqa.v1i2.1243
Aryani, E. D., Fadjrin, N., Azzahro, T. A., & Fitriono, R. A. (2022). Implementasi Nilai Pancasila Dalam Pendidikan. Prosiding EMAS : Ekonomi Manajemen Akuntansi Kewirausahaan, 9(3), 293–302. https://doi.org/https://doi.org/10.14710/gk.2022.16430
Aryanti, W. D., Widodo, R., & Budiono, B. (2017). Peranan Sekolah Dalam Membentuk Karakter Religius Dan Disiplin Peserta Didik di SMAN 2 Batu. Jurnal Civic Hukum, 2(2), 78–88. https://doi.org/10.22219/jch.v2i2.6862
Asmaroini, A. P. (2016). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Bagi Siswa Di Era Globalisasi. Citizenship Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan, 4(2), 440. https://doi.org/10.25273/citizenship.v4i2.1077
Cahyani, F. (2019). Pembentukan Karakter Religius Di SD Muhammadiyah Suronatan Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 16(8). http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/64660
Chusna, P. A. (2017). Pengaruh Media Gadget Pada Perkembangan Karakter Anak. media Komunikasi Sosial Keagamaan. Jurnal Dinamika Penelitian :Media Komunikasi Sosial Keagamaan., Volume 17,(Chusna, Puji Asamaul.), hal. 315-330. https://doi.org/https://doi.org/10.21274/dinamika.2017.17.2.315-330
Diah Pebriyanti, & Irwan Badilla. (2023). Implementasi Pendidikan Karakter Siswa Di Kelas Pada Mata Pembelajaran Pendidikan Pancasila Kelas IV Di Sekolah Dasar. Jurnal Elementaria Edukasia, 6(3), 1325–1334. https://doi.org/10.31949/jee.v6i3.6050
Hakim, A., & Dwi, F. S. (2022). Implementasi Nilai Pendidikan Karakter Religius, Toleransi, Kejujuran, dan Disiplin dalam Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Caxra: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 02(02), 150–157. https://doi.org/https://doi.org/10.31980/caxra.v2i2.855
Handayani, N. A., & Slam, Z. (2024). Analisis Upaya Penerapan Pendidikan Pancasila dalam Membentuk Karakter Religius dan Disiplin Siswa Sekolah Dasar. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(2), 7653–7667. https://doi.org/https://doi.org/10.23969/jp.v9i2.14370
Hapsari, N., Zahrah, F., & Santoso, G. (2022). Penanaman Karakter Tanggung Jawab Melalui Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Jurnal Pendidikan Transformatif, 01(02), 39–50. https://doi.org/https://doi.org/10.9000/jpt.v1i2.459
Hariandi, A. (2017). Meningkatkan Nilai Karakter Bersahabat Melalui Model Teams Games Tournaments Di SDIT Al-Azhar Kota Jambi. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 2(1), 19–35. https://doi.org/10.22437/gentala.v2i1.6780
Hariandi, A., & Irawan, Y. (2016). Peran Guru dalam Penanaman Nilai Karakter Religius di Lingkungan Sekolah pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 1(1), 176–189. https://doi.org/10.22437/gentala.v1i1.7097
Hidayat, A. G., & Haryati, T. (2019). Peran Guru Profesional dalam Membina Karakter Religius Peserta Didik Berbasis Nilai Kearifan Lokal (Maja Labo Dahu) Sekolah Dasar Negeri Sila Di Kecamatan Bolo Kabupaten Bima. Jurnal Pendidikan IPS, 9(1), 15–28. https://doi.org/https://doi.org/10.37630/jpi.v9i1.169
Imron, D. F. C., & Tirtoni, F. (2023). Implementation of Teaching Religious Character Through School Culture to Grade 3 Students at Muhammadiyah Elementary School 2 Taman Sepanjang. Journal of Islamic and Muhammadiyah Studies, 5, 1–10. https://doi.org/10.21070/jims.v5i0.1576
Jannah, M. (2019). Metode Dan Strategi Pembentukan Karakter Religius Yang Diterapkan Di SDTQ-T An Najah Pondok Pesantren Cindai Alus Martapura. Al-Madrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 4(1), 77–102. https://doi.org/10.35931/am.v4i1.178
Kartini, D., & Dewi, D. A. (2021). Implementasi Pancasila dalam Pendidikan Sekolah Dasar. Jurnal Kewarganegaraan, 5(1), 152–160.
Khamalah, N. (2017). Penguatan Pendidikan Karakter di Madrasah. Jurnal Kependidikan, 5(2), 200–215. https://doi.org/10.24090/jk.v5i2.2109
Lestari, S. O., & Kurnia, H. (2022). Peran Pendidikan Pancasila dalam pembentukan karakter. Jurnal Citizenship: Media Publikasi Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 5(1), 25–32. https://doi.org/10.12928/citizenship.v5i2.23179
Mardikarini, S., & Putri, L. C. K. (2020). Pemantauan Kedisiplinan Siswa Melalui Penetapan Indikator Perilaku Disiplin Siswa Kelas III. Jurnal Ilmiah KONTEKSTUAL, 2(01), 30–37. https://doi.org/10.46772/kontekstual.v2i01.246
Mufidah, D., Sutono, A., Purnamasari, I., & Sulianto, J. (2022). Integrasi Nilai Nilai Islami dan Penguatan Pendidikan Karakter. Universitas PGRI Semarang Press.
Muslih, M. (2022). Pendidikan Karakter Religius pada Siswa di Sekolah Dasar At-Tarbiyah Al-Islamiyah. Conference of ElementaryStudies, 254–260.
Mustoip, So., Japar, M., & MS, Z. (2018). Implementasi Pendidikan Karakter. Cv. Jakad Publishing. https://doi.org/10.32678/qathruna.v7i1.3030
Mutakin, T. Z., Nurhayati, & Rusmana, I. M. (2014). Penerapan Teori Pembiasaan Dalam Pembentukan Karakter Religi Siswa Di Tingkat Sekolah Dasar. Edutech, 13(3), 361–373. https://doi.org/10.17509/edutech.v13i3.3089
Nugroho, H. W., Suyahman, S., & Suswandari, M. (2019). Peranan Mata Pelajaran PPKn Dalam Rangka Menumbuhkan Nilai Karakter Religius Siswa di Kelas IV di SDN 3 Wuryorejo. Civics Education and Social Science Journal (Cessj), 1(1), 18–36. https://doi.org/10.32585/cessj.v1i1.356
Nur Islami, D., Nugraha Setiady, I., Lahagu, M., & Rachman, T. (2021). Implementasi Nilai Pancasila Dalam Pendidikan (Implementation of Pancasila Values In Education). Ekonomi Manajemen Akuntansi Kewirausahaan , 1(1), 293–302.
Nuraeni, I., & Labudasari, E. (2021). Pengaruh Budaya Sekolah Terhadap Karakter Religius Siswa di SD IT Noor Hidayah. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 5(1), 119. https://doi.org/10.20961/jdc.v5i1.51593
Nurgiansah, T. H. (2022). Pendidikan Pancasila sebagai Upaya Membentuk Karakter Religius. Jurnal Basicedu, 6(4), 7310–7316. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3481
Octavia, E., & Sumanto, I. (2022). Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Membentuk Karakter Disiplin Siswa Di Sekolah. Didactica : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(2), 46–51. https://doi.org/10.56393/didactica.v2i2.1148
Pridayani, M., & Rivauzi, A. (2022). Faktor Pendukung dan Penghambat Pelaksanaan Program Penguatan Pendidikan Karakter Religius Terhadap Siswa. An-Nuha: Jurnal Pendidikan Islam, 2(2), 329–341. https://doi.org/10.24036/annuha.v2i2.188
Purwati, I., & Fauziati, E. (2022). Pendidikan Karakter Religius Peserta Didik Sekolah Dasar Dalam Perspekif Filsafat Idealisme. Elementa: Jurnal PGSD STKIP PGRI Banjarmasin, 4(1), 1–8. https://doi.org/10.36989/didaktik.v8i2.540
Putri, M. F. J. L., Putriani, F., Santika, H., Mudhoffar, K. N., & Putri, N. G. A. (2023). Peranan Pendidikan Pancasila dalam Membentuk Karakter Peserta Didik di Sekolah. Jurnal Kewarganegaraan, 7(2), 1983–1988. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i9.5839
Rahmah. (2023). Peran Guru dalam Membentuk Karakter Religius Siswa. Jurnal on Education, 05(04), 16379–16385. https://doi.org/10.62196/nfs.v1i1.26
Rahmawati, N. R., Oktaviani, V. D., Wati, D. E., Nursaniah, S. S. J., Anggraeni, E., & Firmansyah, M. I. (2021). Karakter Religius dalam Berbagai Sudut Pandang dan Implikasinya Terhadap Model Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Ta’dibuna: Jurnal Pendidikan Islam, 10(4), 535–550. https://doi.org/10.32832/tadibuna.v10i4.5673
Rifki, A. W. (2022). Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan dalam Membentuk Karakter. Didactica : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(2), 46–51. https://doi.org/https://doi.org/10.56393/didactica.v2i2.1148
Rifki, M., Sauri, S., Abdussalam, A., Supriadi, U., & Parid, M. (2019). Pengembangan Karakter Religius Peserta Didik Berbasis Keteladanan Guru dalam Pembelajaran PAI. 11(1), 1–14.
Rini, Y. S. (2013). Pendidikan: Hakekat, Tujuan, dan Proses. Pendidikan Dan Seni Universitas Negeri Jogyakarta, 11(1), 1–14.
Ristantomo, R. (2022). Paidea : Jurna l Pendidikan dan Pembelajaran I ndonesia Pembentukan Karakter Berdasarkan Pancasila di Sila Ketuhanan Yang Maha Esa. Paidea: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Indonesia, 2(2), 55–59. https://doi.org/https://doi.org/10.56393/paidea.v2i2.1106
Rosikum. (2018). Pola Pendidikan Karakter Religius pada Anak melalui Peran Keluarga. Jurnal Kependidikan, 6(2), 293–308. https://doi.org/10.24090/jk.v6i2.1910
Sa’diyah, M. K., & Dewi, D. A. (2022). Penguatan Nilai-Nilai Pancasila di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 9940–9945. https://doi.org/10.52005/belaindika.v2i3.44
Safitri, A. O., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y. F. (2021). Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Membentuk Pribadi yang Berkarakter Pada Anak Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 5328–5335. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1632
Sanga, L. D., & Wangdra, Y. (2023). Pendidikan Adalah Faktor Penentu Daya Saing Bangsa. Prosiding Seminar Nasional Ilmu Sosial Dan Teknologi (SNISTEK), 5(September), 84–90. https://doi.org/10.33884/psnistek.v5i.8067
Siswanto, S., Nurmal, I., & Budin, S. (2021). Penanaman Karakter Religius Melalui Metode Pembiasaan. AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar, 5(1), 1. https://doi.org/10.29240/jpd.v5i1.2627
Suhandi, A. M., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y. F. (2022). Penerapan Perilaku Jujur Melalui Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Di Sekolah Dasar. Academy of Education Journal, 13(1), 40–50. https://doi.org/10.47200/aoej.v13i1.941
Ubaidillah, M. I. (2003). Pembentukan Karakter Religius SMP Muhammadiyah 5 Tulangan. 19(8), 159–170.
Widiatmaka, P. (2016). Pembangunan Karakter Nasionalisme Peserta Didik Di Sekolah Berbasis Agama Islam. JPK (Jurnal Pancasila Dan Kewarganegaraan), 1(1), 25–33. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24269/v1.n2.2016.25-33
Yudistita, Suwandi, I., & Rifki, M. (2024). Pendidikan Karakter Siswa Sekolah Dasar dalam Perspektif Islam. Jurnal Pemikiran Mahasiswa Agama Islam, 2(1), 1–12. https://doi.org/https://doi.org/10.51729/murid.21532
Yuhana, A. K. (2022). Urgensi Peran Keluarga Dalam Membentuk Karakter Religius Anak Di Era Society 5.0. Damhil Education Journal, 2(2), 65. https://doi.org/10.37905/dej.v2i2.1423
Zed, M. (2004). Metode Penelitian Kepustakaan. Yayasan Pustaka Obor Indonesia.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.