TRADISI BEGAWE SEBAGAI MEDIA IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PANCASILA (DI DESA SOKONG, KEC. TANJUNG, KAB. LOMBOK UTARA)

Authors

  • Naufal Ikhsanul Jabbar naufal Universitas Mataram
  • Ida Ayu Suci Padmawati suci Universitas Mataram
  • Andilia Santika lia Universitas Mataram
  • Baiq Nunung nunung Universitas Mataram
  • Dila Aprillia dila Universitas Mataram
  • Melda Syahrina melda Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.23969/jp.v9i04.20854

Keywords:

Begawe, Local Tradition, Pancasila Values

Abstract

Tradisi Begawe, sebuah tradisi tradisional suku Sasak di Desa Sokong, Kecamatan Tanjung, Kabupaten Lombok Utara, adalah warisan budaya lokal yang kaya akan nilai sosial dan budaya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis penerapan nilai-nilai Pancasila dalam tradisi Begawe dan mengungkapkan peran tradisi tersebut dalam memperkuat hubungan sosial di masyarakat. Penelitian ini menerapkan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang terdiri dari observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian mengindikasikan bahwa tradisi Begawe mengimplementasikan nilai-nilai Pancasila seperti persatuan, kemanusiaan, gotong royong, kebersamaan, dan solidaritas. Tradisi ini bukan hanya sekadar momen kebersamaan, tetapi juga sebagai sarana pelestarian nilai-nilai luhur bangsa, mempererat hubungan sosial, dan memperkuat identitas budaya lokal. Namun, akibat modernisasi dan perubahan sosial, tradisi ini menghadapi tantangan dalam mempertahankan kelestariannya. Oleh karena itu, upaya pelestarian tradisi Begawe sangat penting untuk menjaga identitas budaya masyarakat desa Sokong sekaligus mempertahankan penerapan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amarullah, Zairi. 2018. Tradisi Cukuran Bagi Masyarakat Muslim Seberang Kota Jambi Menurut Hukum Islam[Skripsi]: Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

Dariyo, Agoes. 2020. Nilai-Nilai Pancasila dalam Tradisi Sedekah Bumi pada Masyarakat Tambang Minyak Rakyat di Desa Wonocolo, Kedewan, Bojonegoro, Jawa Timur. Jurnal Pancasila, 1(2), 25-38, 2021.

Darmodiharjo, Darjid. 2010. Orientasi Singkat Pancasila. Jakarta: PT. Gita Karya

Darmodiharjo, Darjid. 2010. Orientasi Singkat Pancasila. Jakarta: PT. Gita Karya

Haryanto, S. (2020). Pancasila dan Kearifan Lokal: Menciptakan Keharmonisan Sosial di Indonesia. Yogyakarta: Penerbit UGM.

Kampung Media. (2023). Tradisi Begawe di Lombok: Pesta Rakyat dengan Semangat Gotong Royong.

Kasumawati, D. (2021). Keberagaman Agama dan Budaya di Indonesia. Retrieved from https://fasya.uinsi.ac.id/2021/09/01/keberagaman-agama-dan-budaya-di-indonesia/

Kuntowijoyo. (1997). Ilmu Sosial: Pendekatan Kultural dan Struktural. PT Tiara Wacana.

Limbong, I. 2019. Memaknai Nilai-Nilai Pancasila Pada Tradisi Kenduri Tolak Bala di Desa Pemuka Kecamatan Singkil Kabupaten Aceh Singkil. Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Sutrisno, E. (2017). Pancasila dalam Budaya Lokal: Perspektif Filosofis dan Praktis. Jakarta: LIPI.

Downloads

Published

2024-12-31