ANALYSIS OF THE DIFFICULTIES IN LEARNING MATHEMATICS ON THE PERIMETER AND AREA OF A PARALLELOGRAM IN CLASS IV ELEMENTARY SCHOOL STUDENTS

Authors

  • Nisra Wa Ode Unversitas Muhammadiyah Surakarta
  • Helzi PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Budi Murtiyasa Pendididikan Matematika FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Nining Setyaningsih Pendididikan Matematika FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.23969/jp.v9i1.12034

Keywords:

Jajargenjang, kesulitan belajar, matematika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesulitan siswa ketika belajar matematika materi keliling dan luas jajargenjang siswa kelas IV SD Negeri 2 Wameo yang terletak di Kelurahan Wameo Kecamatan Batupoaro Kota Baubau. Jenis penelitiannya yaitu penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan menggunakan teori Miles and Huberman, validasinya yaitu: pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa siswa mengalami kesulitan belajar pada mata pelajaran matematika materi keliling dan luas jajargenjang. Kesulitan yang dialami oleh siswa seperti belum bisa menganalisis sebuah konsep pada pembelajaran matematika khususnya materi keliling dan luas Jajargenjang. Kesulitan ini disebabkan oleh dua faktor yaitu faktor internal dan eksternal. Faktor internal adalah faktor yang berasal dari diri siswa itu sendiri dan faktor eksternal yang berasal dari lingkungan sekolah dan guru.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andri, A., Dores, O. J., & Lina, A. H. (2020). ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SDN 01 NANGA KANTUK. J-PiMat : Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 158–167. https://doi.org/10.31932/j-pimat.v2i1.688

Komariyah SDN Pakal, S. (n.d.). PENINGKATAN KREAVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI KELILING DAN LUAS JAJARGENJANG DAN SEGITIGA MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK DI KELAS IV SDN PAKAL 1.

Lenaini, I., Islam, U., Raden, N., & Palembang, F. (2021). TEKNIK PENGAMBILAN SAMPEL PURPOSIVE DAN. 6(1), 33–39.

Manajemen, J., Dasar, P., Unaenah1, E., Nabilah Septianih2;, ;, Aryanih, E., Ayanih, ;, & Tangerang, U. M. (2022). A R Z U S I N ANALISIS UPAYA GURU DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA DALAM MATERI BANGUN DATAR (LAYANG-LAYANG DAN TRAPESIUM) DI KELAS IV SDN KALIDERES 05 PAGI. Agustus, 2(4), 324–331. https://ejournal.yasin-alsys.org/index.php/arzusin

Marfuah, Suryadi, D., & Turmudi. (2023). Mathematics Teachers’ Interviewing Strategies for Diagnosing Students’ Learning Obstacles. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 12(2), 325–339. https://doi.org/10.23887/jpiundiksha.v12i2.57042

Mi, M. S. D. (2020). Jurnal Inovasi Penelitian. 1(5).

Pendidikan Ekonomi Metro, J. U., Aptriyana, J., & Dian Lestari, N. (n.d.). 86 | JURNAL PROMOSI.

Penelitian, J. I., & Fahmi Arifin, O. M. (2020). KESULITAN BELAJAR SISWA DAN PENANGANANNYA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA SD/MI. 1(5).

Purwati, I., Murtiyasa, B., Kontesa, D. A., & Hakim, L. (2022). Math Didactic : Jurnal Pendidikan Matematika Analisis Kesulitan Belajar Matematika Materi Statistika .... © by Author ( s ). 8(3), 272–280.

Purwati, I., Murtiyasa, B., Sumardi, S., Kontesa, D. A., & Hakim, L. (2022). Analysis of learning difficulties of mathematics statistics materials in class v elementary school students. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(3), 272–280. https://doi.org/10.33654/math.v8i3.1929

Trisna Sari Asih, A., Yudiana, K., & Rahayu Ujianti, P. (2021). Inovasi Video Pembelajaran Berbantuan Aplikasi Powtoon pada Materi Keliling dan Luas Bangun Datar. 9(3), 375–384. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD

Wijaya, A., Retnawati, H., Setyaningrum, W., Aoyama, K., & Sugiman. (2019). Diagnosing students’ learning difficulties in the eyes of Indonesian mathematics teachers. Journal on Mathematics Education, 10(3), 357–364. https://doi.org/10.22342/jme.10.3.7798.357-364

Downloads

Published

2024-02-29

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2