Isolasi, Identifikasi dan Uji Produksi Yeast yang Diisolasi Dari Nira Kelapa

Authors

  • Dhanang Puspita Teknolovgi Pangan UKSW

DOI:

https://doi.org/10.23969/biosfer.v5i1.2395

Keywords:

Kata kunci: alkohol, isolasi, nira kelapa, yeast,

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengisolasi, mengidentifikasi, dan melakukan uji produksi yeast yang diisolasi dari nira kelapa. Metode yang dipakai adalah eksperiment laboratoris dengan tahapan; isolasi dan identifikasi yeast dan uji produktifitas yeast. Isolat yeast diperoleh dari yeast liar pada nira kelapa dan pengucilan dengan medium potato dextrose agar. Identfikasi dilakukan dengan pengamatan morfologi dengan mikroskop pada perbesaran 1600×. Pengukuran biomasa dengan menggunakan metode hitung angka lempeng total, mikroskopis, dan spektroforometer. Pengukuran kadar alkohol dilakukan dengan destilasi menggunakan rotary vacuum evaporator. Dari hasil penelitian diperoleh isolat murni yeast yang secara morfologi memiliki kesamaan dengan genus Saccharomyces. Berdasarlam uji produksi isolat yeast memiliki fase pertumbuhan logaritmik (0 – 7 jam), eksponensial (7 – 9 jam), dan stasioner (9 – 12 jam). Isolat juga  mampu menghasilkan alkohol sebesar ±6,8%.   Kata kunci: alkohol, isolasi, nira kelapa, yeast,

Downloads

Download data is not yet available.

References

Budiyanto. (2012). Efektivitas Nira Aren sebagai Bahan Pengembang Adonan Roti. Jurnal Penelitian Kehutanan Wallacea. Vol 1 (1): 26-35

Fardiaz, S. (1992). Mikrobiologi Pangan I. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Jayus, J., Noorvita, I.V., Nurhayati. (2016). Produksi Bioetanol oleh Saccharomyces Cerevisiae Fncc 3210 pada Media Molases dengan Kecepatan Agitasi dan Aerasi yang Berbeda. Jurnal Agroteknologi Vol.10( 02): 184 - 192.

Kanti. (2007). Penapisan Khamir Selulotik Cryptococcus sp yang diisolasi dari Tanah Kebun Biologi Wamena Jaya Wijaya Provinsi Papua. Jurnal Penelitian Bidang Mikrobiologi. Bogor: Pusat Penelitian Biologi-LIPI.

Kustyawati, M. E., Merlia, Sari., Haryati, Teti. (2013). Efek Fermentasi dengan Saccharomyces caravisiae terhadap Karakteristik Biokimia Tapioka. Jurnal Agritech. Vol 33 (3).

Muchtadi, Tien R., Ayustaningwarno Fitriyono. (2010). Teknologi Proses Pengolahan Pangan. Bandung: Alfabeta.

Reis, V.R., Bassi, A.P.G., da Silva, J.C.G., Ceccato-Antonini, S.R. (2013). Characteristics of Saccharomyces cerevisiae yeasts exhibiting rough colonies and pseudohyphal morphology with respect to alcoholic fermentation. Brazilian Journal of Microbiology. Vol.44(4):1121-1131.

Sintha, S. Santi. (2008). Pembuatan Alkohol Dengan Proses Fermentasi Buah Jambu Mete Oleh Khamir Saccharomyces cerevisiae. Jurnal Penelitian Ilmu Teknik. Vol 8 (2): 104-111.

Talaro K. P., Chess, B. (2012). Foundation in Microbiology. New York: McHraw-Hill.

Downloads

Published

2020-06-30